Memento Mori a.k.a Mengingat Kematian

Judul video youtube di atas: Memento Mori, The Power of Remembering Death, acara TEDxITB yang dibawakan oleh I Nyoman Anjani, eks. Presiden KM ITB. Mendengarkan video ini membuat saya tiba-tiba saat berkegiatan sering terlintas mengenai legacy, atau kehidupan setelah mati yang mungkin lamanya terasa seperti infinity. Apa ya yang bisa saya bawa nanti? Apa ya … Baca lebih lanjut

Live The Moment

Hal ini saya baca di blog ini: https://info77.wordpress.com/2012/09/27/things-youd-better-not-mix-up/ Seperti halnya, saat kita harus belajar, kita malah tidak belajar. Saat kita ditempatkan di lingkungan yang baik, kita malah bertingkah laku sebaliknya. Saat kita diberikan kesempatan, kita tidak memanfaatkannya. Saat kita bersama keluarga, kita memikirkan teman. Saat bersama teman, kita memikirkan keluarga. Saat bekerja, kita memikirkan liburan. … Baca lebih lanjut

Nayla 2 y.o.

Alhamdulillaahi bi ni’matihi tatimmus shaalihaat.  Hari ini Nay ultah yang kedua. Emaknya ada rencana beli Chaki KFC/ minimal kue sehabis pulang kerja. Eh ndilalah ada kejadian ada BMD yg terindikasi hilang karena kelalaian ummi Nay ini. Errr. Jadilah hilang mood untuk hore-hore. *Brb mikir uang 10juta ganti tu barang dari mana wkwk. Gak lama sampai … Baca lebih lanjut

Waktu Magang Dulu

Saya magang sebentar saja, kira-kira hanya hitungan tiga bulan. Before it was cool and famous. Tapi, ada banyaaaak pelajaran yang bisa diambil dan saya masih terkenang. (Eaaa, segitunya.) *Soal yang disana gak inget sama saya sih, kayaknya enggak, sebab turn-over pegawai -terutama pegawai kontrak- luar biasa cepat. Hal-hal yang memorable bagi saya, misalnya: 1. Atasan … Baca lebih lanjut

Edisi Dibuang Sayang: Padang Trivia

Ini ceritanya, “sisa” dari Catatan Perjalanan ke Padang di awal 2013 lalu (lama banget). Ada di note lama. Post disini aja deh. (Disclaimer: Pengalaman dan pendapat pribadi, sangat boleh untuk berlainan pandangan.) 1. Masjidnya bagus-baguuuuusss  Bahkan di kampung/nagari juga baguuus. Kalau masjid yang tipe tradisional, ada kolamnya di depan atau di samping masjid. Kebanyakan masjid … Baca lebih lanjut

Sejarah Perempuan Indonesia #ReviewSukasuka

   Membaca buku “Sejarah Perempuan Indonesia” terbitan Komunitas Bambu, rasanya jauuuuh sekali dari masa itu (’50-an) tapi sambil mencoba merasakan seperti apa rasanya. Bahwa sejak masa Kartini telah banyaaaaaak yang berubah. Apakah orang-orang yang dulu memperjuangkan hak-hal perempuan, akan bangga melihat pencapaian di masa ini? Kongres yang dimulai pertama kali tahun 1928. Kata “talak” yang … Baca lebih lanjut

Nayla’s Reading List

       Daripada lupa, mending tulis disini deh. Dulu waktu saya kelas 4 SD, saya pernah baca Lima Sekawan, salah satu judulnya “di Pulau Harta”. Seruuu banget. Dan juga bukunya Emak dari gadis (hadiah ultah ke-17 dari kawan): Nancy Drew “Rahasia Renda Tua”. OMG. OMG.  Waktu Tsanawiyah, pernah baca Karl May: “Winnetou I” ya ampun … Baca lebih lanjut

Sedih Sedih Gimana …

Hari ini, sebelum kembali ke kantor setelah jam istirahat, pamit dulu sama Nayla. Biasanya, dia pakai acara nangis-nangis, atau kalau gak nangis, artinya sudah diungsikan duluan main di rumah tetangga. Tapi tadi, Nay hanya merajuk sedikit, lalu ikut sampai pintu. Sempat dadah-dadah dan kissbye pula. No crying. Wah, anakku sudah bisa ditinggal. Tapi, rasanya nyess … Baca lebih lanjut

Tentang Jasad dan Ruh

Beberapa hari yang lalu saya dibangunkan oleh suami pukul 11 malam, karena ketiduran tapi belum salat ‘Isya. Jadilah saya nggak tidur lagi dari pukul 11 malam sampai Subuh. Di malam itu saya sempat membaca blog yang judulnya “Polisi oh Polisi”. Ngeri-ngeri sedap baca blog itu. Macam-macam isinya, ada kriminologi, forensik, dicontohkan jg beberapa kisah asli … Baca lebih lanjut

Nayla’s Separation Anxiety

Just a quick update. Mestinya dengan kemudahan ponsel dan jaringan, rajin nulis disini ya. 😅 Sudah dua hari semenjak Nayla full ditinggal di rumah. Setiap itu pula, ketika ditinggal Nayla menangis, kadang ekspresinya itu sedih banget –sampai gak ada suaranya. Gimana gak bikin hati mencelos? 😭 Jika tidak memungkinkan untuk dibawa ke kantor, Nay memang … Baca lebih lanjut